SMK PLUS PELITA NUSANTARA

Selamat Datang di Blog Pembelajaran Mata Pelajaran Produktif Untuk Memudahkan Siswa/i Dalam Proses Belajar Mengajar. Semoga Dapat Bermanfaat.

MATERI LAYANAN TELLER



Tugas Layanan Teller.
  1. Tugas Teller:
    • Menerima dana awal pada Head Teller
    • Melayani transaksi tunai dengan nasabah
    • Membuat jurnal harian
    • Membuat transaksi harian
    • Membuat laporan keuangan harian
Prinsip Dasar Layanan Teller.
  1. Setoran tunai nasabah oleh Teller:
    • Ramah
    • Antusias
    • Teliti
    • Cepat
    • Profesional
    • Bertanggung jawab
    • Aktif
Layanan Setoran Tunai oleh Teller.
  1. Hal-hal yang perlu diperhatikan pada standar layanan pembukaan rekening oleh Teller:
    • Salam pembuka
    • Memperkenalkan diri
    • Menanyakan keperluan nasabah
    • Menanyakan identitas nasabah
    • Menerima dokumen setoran (slip setoran, buku tabungan & uang nasabah)
    • Mengecek kebenaran pengisian slip setoran dan konfirmasi jumlah uang yang disetor
    • Menghitung uang dengan memperlihatkan didepan nasabah & konfirmasi jumlah uang yang disetor telah sesuai
    • Meminta ijin memproses transaksi dan nasabah dipersilahkan untuk menunggu
    • Mengecek keaslian uang dan memvalidasi transaksi setoran nasabah
    • Mengkonfirmasi transaksi sudah diproses dan menjelaskan dana sudah terkredit pada rekening buku tabungan nasabah
    • Menanyakan keperluan nasabah lainnya
    • Terima kasih dan salam penutup
Share:

Postingan Populer