SMK PLUS PELITA NUSANTARA

Selamat Datang di Blog Pembelajaran Mata Pelajaran Produktif Untuk Memudahkan Siswa/i Dalam Proses Belajar Mengajar. Semoga Dapat Bermanfaat.

KARTU BIMBINGAN PKL


Kartu Bimbingan PKL

Praktik Kerja Lapangan (PKL) adalah salah satu bentuk implementasi secara sistematis dan sinkron antara program pendidikan di sekolah dengan program penguasaan keahlian yang diperoleh melalui kegiatan kerja secara langsung di dunia kerja untuk mencapai tingkat keahlian tertentu.
Hal ini dimaksudkan untuk memberikan pengalaman nyata bagi peserta didik tentang lingkungan kerja, etos dan budaya kerja yang belum dapat disampaikan sepenuhnya di sekolah. Pengalaman yang didapat dari pelaksanaam PKL diharapkan peserta didik mendapatakan keterampilan hidup yang akan berguna bagi perkembangan dirinya dimasa yang akan datang.

Sebelum melaksanakan bimbingan PKL silahkan terlebih dahulu untuk mengisi kartu bimbingan dengan klik link dibawah ini:

Klik >> Kartu Bimbingan PKL

Share:

Postingan Populer